Dwi Wahyudi

Archives

Pelatihan Junior Office Operator Pemerintah Daerah Minahasa Utara

Jenis kemasan ini adalah kemasan okupasi JUNIOR OFFICE OPERATOR dilingkungan kantor pemerintahan atau swasta. Okupasi ini merefleksikan peran individu dalam melaksanakan  satu tugas spesifik, dengan menggunakan perangkat lunak aplikasi perkantoran dan perangkat keras,informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan, serta menunjukkan kinerja dengan mutu yang terukur, di bawah pengawasan tidak langsung atasannya.  Memiliki pengetahuan operasional […]